
Kunjungan ke Ludru, India
Kali ini, peserta Mission Seminar berkesempatan mengunjungi Ludru, India, di mana Pastor Subal Nayak SSCC dan Pastor Lalit Toppo SSCC berkarya di sana, 9 Februari 2020. Para peserta Mission Seminar disambut hangat oleh umat paroki St. Damian, Ludru, India. Setelah disambut oleh umat paroki, mereka mengadakan Perayaan Ekaristi Hari Minggu Biasa ke-5 yang diawali dengan […]